Senin, 08 Juli 2019

Propaganda Jepang: Para gadis bergotong-royong mencangkul, 1944

(klik untuk memperbesar | © BeeldbankWO2 / NIOD)
(klik untuk memperbesar | © BeeldbankWO2 / NIOD)

Waktu: kemungkinan 1944
Tempat: kemungkinan Jawa Barat
Tokoh:
Peristiwa: Ini adalah bagian dari propaganda Jepang untuk mengajak semua kalangan masyarakat, termasuk wanita, untuk bersama-sama membantu Jepang dalam perang melawan Sekutu. Foto atas berasal dari majalah Djawa Baroe terbitan 15 April 1944.
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Beeldbank WO2 (Tweede Wereldoorlog) / NIOD (Nederlands Instituut voor Oorlogsdocumentatie)
Catatan:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar