Rabu, 17 Juli 2024

Aksi pasukan Inggris di Jakarta, 1945 (1)

Seorang tentara Inggris asal India mengatur lalu lintas di Jakarta
(klik untuk memperbesar | © Beeldbank WO2 / NIOD)
29 Oktober 1945: Patroli kendaraan lapis baja sepanjang jalur kereta di wilayah Matraman di bawah pimpinan Mayor B.P. Boyd (paling depan)
(klik untuk memperbesar | © Beeldbank WO2 / NIOD)
29 Oktober 1945: Iring-iringan tank kesatuan Mayor B.P. Boyd di Jatinegara …
(klik untuk memperbesar | © Beeldbank WO2 / NIOD)
… melintasi kerumunan warga di dekat sebuah toko dengan nama "Waroeng Anjar"
(klik untuk memperbesar | © Beeldbank WO2 / NIOD)
2 November 1945: Kesatuan Seaforth Highlanders mendarat di Tanjung Priuk
(klik untuk memperbesar | © Beeldbank WO2 / NIOD)

Waktu: 1945
Tempat: Jakarta
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Beeldbank WO2 (Tweede Wereldoorlog) / NIOD (Nederlands Instituut voor Oorlogsdocumentatie)
Catatan:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar