Minggu, 20 Desember 2020

Poster propaganda Belanda untuk pembebasan Hindia-Belanda dari pendudukan Jepang, 1945

Hindia-Belanda harus bebas! Kerjakan dan perjuangkan itu!
(klik untuk memperbesar | © Pat Keely / AVS)

Enyah kau! Hindia-Belanda harus dibebaskan …
(klik untuk memperbesar | © Nico Broekman / AVS)

Dan sekarang Hindia-Belanda! Daftarkan diri sebagai sukarelawan
(klik untuk memperbesar | © Salverda / AVS)

The Flying Dutchman membantu pembebasan Hindia-Belanda; daftarkan diri di Angkatan Udara
(klik untuk memperbesar | © P. Brand / AVS)

Hindia-Belanda harus dibebaskan
(klik untuk memperbesar | © Nico Broekman / AVS)

Waktu: 1945
Tempat: poster di atas terbit di Belanda dengan mengacu ke peristiwa di Hindia-Belanda
Tokoh:
Peristiwa:
Juru foto/gambar: Nico Broekman; P. Brand; Pat Keely; Salverda
Sumber / Hak cipta: Atlas Van Stolk
Catatan:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar