Kamis, 19 Juli 2018

Beberapa benda purbakala peninggalan kerajaan Kawali, difoto di abad ke-19

Bokor dengan motif bergambar manusia dan hewan di sekelilingnya
(klik untuk memperbesar | © Universiteit Leiden)
Karya yang lumayan menarik berbentuk merak mengigit kadal dengan naga dan ular di dua sisi
(klik untuk memperbesar | © Universiteit Leiden)
Kemungkinan peralatan untuk ritual keagamaan Hindu
(klik untuk memperbesar | © Universiteit Leiden)
Kemungkinan peralatan ritual pendeta Hindu, dengan patung lembu kecil
(klik untuk memperbesar | © Universiteit Leiden)
Waktu: abad ke-19
Tempat: Kawali (Ciamis)
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Universiteit Leiden
Catatan:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar