Jumat, 05 Februari 2021

Koleksi foto dari masa kejayaan tembakau di utara Sumatera — Album IV: Danau Laut Tador dan beberapa sungai

PENGANTAR

Seperti sudah disinggung di posting sebelum ini, dan juga sebelumnya lagi, sejarah mewariskan banyak album foto tentang wilayah utara Sumatera dari masa kejayaan perkebunan tembakau. Isinya tentunya foto-foto yang terkait dengan perkebunan tembakau, serta manusia dan tempat atau tempat di sekitarnya. Foto-foto ini umumnya jepretan C.J. Kleingrothe atau keluaran dari studio foto miliknya. Kleingrothe adalah seorang Jerman yang menetap di Medan dari penghujung abad ke-19 hingga awal abad ke-20.

Beberapa foto tampaknya sangat populer, sehingga ia muncul di lebih dari satu album; blog ini akan menampilkan pengulangan foto seperti ini.


Sungai Deli di kawasan Labuhan
(klik untuk memperbesar | © NGA)
Kemungkinan Sungai Wampu di Stabat (Langkat)
(klik untuk memperbesar | © NGA)
Kawasan hulu Sungai Belawan di pedalaman
(klik untuk memperbesar | © NGA)
Sungai Gerpa di kawasan Padang Cermin (?)
(klik untuk memperbesar | © NGA)
Danau Laut Tador di Batu Bara
(klik untuk memperbesar | © NGA)
Sebuah sungai di Lubuk Dalam (Langkat)
(klik untuk memperbesar | © NGA)
Sungai Buaya (Deli Serdang)
(klik untuk memperbesar | © NGA)
Sungai Wampu di Langkat
(klik untuk memperbesar | © NGA)

Tahun terbit album: antara 1903 dan 1920 (foto-foto bisa jadi lebih tua lagi)
Tempat: Aceh dan Sumatera Utara
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer: Carl Josef Kleingrothe
Sumber / Hak cipta: National Gallery of Australia
Catatan:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar