Kamis, 21 Agustus 2014

Kudeta APRA, Bandung 1950 (4)

Kesatuan APRA, kemungkinan setelah merebut markas Divisi Siliwangi.
(klik untuk memperbesar (c) gahetna)
Kesatuan APRA setelah merebut markas Divisi Siliwangi.
(klik untuk memperbesar (c) Museum Maluku)
Kerumunan massa dan satuan APRA di sekitar markas Divisi Siliwangi.
(klik untuk memperbesar (c) Museum Maluku)
Seorang anggota APRA berusaha merusak plang markas Divisi Siliwangi dengan menggunakan parang.
(klik untuk memperbesar (c) Museum Maluku)
Kesatuan APRA di Cimahi.
(klik untuk memperbesar (c) Museum Maluku)
Beberapa anggota APRA berpose mengusung potret Ratu Belanda di Pulau Onrust, Kepulauan Seribu.
Catatan foto menyebut nama-nama sbb.:
Serma Leihitu, Kopral Tetelepta, Kopral E. Sahuleka (depan ki-ka);
Sersan Ferdinandus, Sersan Titarsole, Lettu Titaley, Pendeta militer Hattu, Sersan Sinay (belakang ki-ka).
(klik untuk memperbesar (c) Museum Maluku)
Waktu: Januari 1950
Tempat: Bandung, Pulau Onrust
Tokoh:
Peristiwa: Beberapa foto dari serangan Angkatan Perang Ratu Adil pimpinan Kapten Westerling yang sempat menguasai kota Bandung.
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Het Nationaal Archief / Acme Newspictures / Museum Maluku /  J. de Bode / M.J. Latumahina

Tidak ada komentar:

Posting Komentar