Minggu, 05 Maret 2023

Kumpulan foto hasil jepretan K.T. Satake dari sekitar tahun 1930 (3)

K.T. Satake adalah juru foto dari Jepang yang berkeliling di Hindia-Belanda pada sekitar tahun 1930 dan mempublikasikan foto-fotonya di album berjudul Sumatra Java Bali yang dikeluarkan pada tahun 1933. Blog ini pernah menampilkan beberapa foto karya Satake ini sejak tanggal 30 Juni 2017 hingga 7 Agustus 2017.

Halaman pengantar album K.T. Satake edisi bahasa Inggris
(klik untuk memperbesar)

Kali ini beberapa foto tambahan akan menambah rangkaian ini. Ada pula pemuatan beberapa ulang foto, kali ini dalam ukuran yang lebih besar, serta dengan level kontras-terang yang sudah di-adjust dengan bantuan komputer.


~1930: Goa Lawah
(klik untuk memperbesar | © NGA)
~1926: Letusan Gunung Batur
(klik untuk memperbesar | © NGA)
~1930: Dua gunung (yang belum teridentifikasi)
(klik untuk memperbesar | © NGA)
Pedagang minuman dan pembeli
(klik untuk memperbesar | © NGA)
~1930: Dua wanita Bali
(klik untuk memperbesar | © NGA)

Waktu: 1926, 1930
Tempat: Bali
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer: K.T. Satake
Sumber / Hak cipta: National Gallery of Australia
Catatan:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar