PENGANTAR
Foto-foto tentang Cirebon berikut ini berasal dari sebuah album yang berada di khazanah National Gallery of Australia yang diperoleh dari koleksi Leo Haks. Tidak ada keterangan tentang tahun pembuatannya. Tetapi jika melihat dua hal, pertama sudah berdirinya Pabrik Gula Sindanglaut, dan kedua model pakaian warga Belanda yang bekerja di kantor karesidenan, bisa diperkirakan bahwa album foto ini berasal dari awal abad ke-20.
(klik untuk memperbesar | © NGA) |
Kemungkinan area sekitar bendung Cikeusik, dekat Maneungteung (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Pelabuhan Cirebon (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Rumah pabean pelabuhan (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Lemahwungkuk yang disebut kawasan tertua di Cirebon (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Pasuketan, area perdagangan di Cirebon (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Karanggetas, area jual-beli lainnya di Cirebon (klik untuk memperbesar | © NGA) |
Tempat: Cirebon
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: National Gallery of Australia
Catatan:
Tidak ada komentar:
Posting Komentar