Jumat, 24 Juni 2016

Wajah gedung-gedung modern di Bandung tahun 1920-an jepretan Wijnand Elbert Kerkhoff (1)

(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
Loge St. Jan, tempat berkumpul freemasonry
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
De Javaasche Bank, sekarang Gedung BI di Jl. Braga
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
Kantor telepon di Jl. Lembong, hancur dibom Jepang di tahun 1942
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
Waktu: kemungkinan 1920-an
Tempat: Bandung
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer: Wijnand Elbert Kerkhoff
Sumber / Hak cipta: Nederlands Fotomuseum
Catatan: Gedung St. Jan dijuluki warga Bandung sebagai "gedung setan". Di lokasi ini sekarang berdiri Masjid Ukhuwah, sebelumnya Graha Pancasila.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar