Kamis, 30 Juni 2016

Menangkap ikan di Bandung zaman dulu

(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
Waktu: 1920-an (foto nomer 3)
Tempat: Bandung
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer: Alphons Louis Marie Antoine Hubert Hustinx (foto 1 & 2), Wijnand Elbert Kerkhoff (foto 3)
Sumber / Hak cipta: Nederlands Fotomuseum
Catatan:

Rabu, 29 Juni 2016

Unjuk rasa pelajar, mahasiswa, dan pemuda anti pemerintahan Soekarno (4): 1966

(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
Waktu: 1966
Tempat: Jakarta
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Het Nationaal Archief
Catatan:

Selasa, 28 Juni 2016

Unjuk rasa pelajar, mahasiswa, dan pemuda anti pemerintahan Soekarno (3): 1966

(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
24 Februari 1966: Para pengunjuk rasa bergerak menuju Istana untuk menolak pelantikan "Kabinet Seratus Menteri". Di peristiwa ini Arief Rachman Hakim gugur.
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
Waktu: 1966
Tempat: Jakarta
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Het Nationaal Archief
Catatan:


UPDATE 3 Maret 2020

Foto nomor 2 dari sumber lain dengan tambahan informasi bahwa foto diambil pada tanggal 22 Agustus 1966, ketika para mahasiswa berunjuk rasa sebagai reaksi atas pidato kenegaraan Presiden Soekarno pada tanggal 17 Agustus 1966.

(klik untuk memperbesar | © Het Geheugen / ANP)

Senin, 27 Juni 2016

Unjuk rasa pelajar, mahasiswa, dan pemuda anti pemerintahan Soekarno (2): 1965

(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
Waktu: 1965
Tempat: Jakarta
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Het Nationaal Archief
Catatan:

Minggu, 26 Juni 2016

Unjuk rasa pelajar, mahasiswa, dan pemuda anti pemerintahan Soekarno (1): 1966

(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
Waktu: 1966
Tempat: Jakarta
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Het Nationaal Archief
Catatan:


UPDATE 3 Maret 2020

Foto nomor 2 dari sumber lain dengan tambahan informasi bahwa foto diambil pada tanggal 26 Mei 1966, ketika para mahasiswa dan pelajar dari KAMI dan KAPPI mendatangi kantor Letjen Soeharto; mereka mendesak diselenggarakannya Sidang Istimewa MPRS pada tanggal 1 Juni 1966 untuk merombak kabinet.

(klik untuk memperbesar | © Het Geheugen / ANP)

Sabtu, 25 Juni 2016

Wajah gedung-gedung modern di Bandung tahun 1920-an jepretan Wijnand Elbert Kerkhoff (2)

Cikal bakal Gedung Merdeka
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
Waktu: 1920-an
Tempat: Bandung
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer: Wijnand Elbert Kerkhoff
Sumber / Hak cipta: Nederlands Fotomuseum
Catatan:

Jumat, 24 Juni 2016

Wajah gedung-gedung modern di Bandung tahun 1920-an jepretan Wijnand Elbert Kerkhoff (1)

(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
Loge St. Jan, tempat berkumpul freemasonry
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
De Javaasche Bank, sekarang Gedung BI di Jl. Braga
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
Kantor telepon di Jl. Lembong, hancur dibom Jepang di tahun 1942
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
Waktu: kemungkinan 1920-an
Tempat: Bandung
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer: Wijnand Elbert Kerkhoff
Sumber / Hak cipta: Nederlands Fotomuseum
Catatan: Gedung St. Jan dijuluki warga Bandung sebagai "gedung setan". Di lokasi ini sekarang berdiri Masjid Ukhuwah, sebelumnya Graha Pancasila.

Kamis, 23 Juni 2016

Sekelompok lelaki Dayak di depan rumah panggung, awal abad ke-20

(klik untuk memperbesar | © spaarnestad)

Waktu: antara 1890-1910
Tempat: Kalimantan
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Spaarnestad Photo
Catatan:

Rabu, 22 Juni 2016

Pembakaran atribut dan material komunisme setelah peristiwa G30S PKI

(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
Waktu: 1965
Tempat: Jakarta (?)
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Het Nationaal Archief
Catatan:

Selasa, 21 Juni 2016

Hotel Preanger Bandung di sekitar tahun 1920-an

(klik untuk memperbesar | © Wijnand Elbert Kerkhoff / fotomuseum)
(klik untuk memperbesar | © Wijnand Elbert Kerkhoff / fotomuseum)
(klik untuk memperbesar | © fotomuseum)
Waktu: 1920-an (2 foto pertama)
Tempat: Bandung
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer: Wijnand Elbert Kerkhoff (2 foto pertama)
Sumber / Hak cipta: Nederlands Fotomuseum
Catatan:

Senin, 20 Juni 2016

Puing-puing dari kantor pusat PKI yang dirusak massa, 1965 (3)

10 Oktober 1965
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
10 Oktober 1965
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)

Waktu: Oktober 1965
Tempat: Jakarta
Tokoh:
Peristiwa: Markas PKI dihancurkan massa pada tanggal 8 Oktober 1965; beberapa hari kemudian massa mengerumuni puing-puing area organisasi komunis ini, sementara tentara tampak dikerahkan untuk berjaga-jaga.
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Het Nationaal Archief
Catatan:

Minggu, 19 Juni 2016

Gedung Sate Bandung di zaman dulu

(klik untuk memperbesar | © R.L. Mellema / fotomuseum)
Sekitar 1928-1930 | © fotomuseum
Sekitar 1920
(klik untuk memperbesar | © Wijnand Elbert Kerkhoff / fotomuseum)
© fotomuseum
© fotomuseum
Waktu: masa penjajahan Belanda
Tempat: Bandung
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Nederlands Fotomuseum
Catatan:

Sabtu, 18 Juni 2016

Perusakan bangunan milik Pemuda Rakyat, 1965

(klik untuk memperbesar | © gahetna)
(klik untuk memperbesar | © gahetna)
Waktu: 14 dan 16 Oktober 1965
Tempat: Jakarta
Tokoh:
Peristiwa: Foto atas memperlihatkan pembakaran gedung milik Pemuda Rakyat oleh para pemuda dari organisasi Islam pada tanggal 14 Oktober 1965; sementara foto bawah menunjukkan bagaimana tentara berjaga-jaga di area itu dua hari kemudian.
Fotografer:
Sumber / Hak cipta: Het Nationaal Archief
Catatan:

Jumat, 17 Juni 2016

Isteri dan anak Soebandrio di sela-sela sidang KNIP di Malang, 1947

(klik untuk memperbesar | © fotoleren)
(klik untuk memperbesar | © fotoleren)
(klik untuk memperbesar | © fotoleren)
(klik untuk memperbesar | © fotoleren)
Waktu: 1947
Tempat: Malang
Tokoh:
Peristiwa:
Fotografer: Cas Oorthuys
Sumber / Hak cipta: Fotoleren
Catatan: Lelaki di sebelah kiri diidentifikasi oleh catatan foto sebagai "Dhr. Djamal".